Surat Pengunduran Diri CEO Apple Steve Jobs

  • Jumat, Agustus 26, 2011
  • By blogtronyok
  • 0 Comments

http://blogtronyok.blogspot.com/
Chief Executive Officer Apple, Steve Jobs, yang merupakan orang paling penting dalam setiap inovasi produk yang dihasilkan perusahaan itu, mengajukan surat pengunduran diri kepada jajaran Board Director Apple juga komunitas Apple. Berikut surat pengunduran diri Jobs sebagaimana dikutip oleh The Wall Street Journal:

PRESS RELEASE: Letter from Steve Jobs

August 24, 2011–To the Apple Board of Directors and the Apple Community:

I have always said if there ever came a day when I could no longer meet my duties and expectations as Apple’s CEO, I would be the first to let you know. Unfortunately, that day has come.

I hereby resign as CEO of Apple. I would like to serve, if the Board sees fit, as Chairman of the Board, director and Apple employee.

As far as my successor goes, I strongly recommend that we execute our succession plan and name Tim Cook as CEO of Apple.

I believe Apple’s brightest and most innovative days are ahead of it. And I look forward to watching and contributing to its success in a new role.

I have made some of the best friends of my life at Apple, and I thank you all for the many years of being able to work alongside you.

Menurut surat itu, pengganti Jobs sebagai CEO adalah Tim Cook, yang sempat menggantikan peran Jobs saat absen karena dirawat untuk mengangkat tumor di pankreas.

Jobs dianggap orang paling berjasa dalam bangkitnya perusahaan komputer Apple setelah sempat ambruk di era 1990-an. Produk-produk inovatif Apple seperti iPod, MacBook, dan iPad dikenal fenomenal dan selalu dinanti-nantikan kemunculannya oleh publik di seluruh dunia.

sumber: natgeo

You Might Also Like

0 komentar